Langsung ke konten utama

Beasiswa Pandan College untuk SIswa SD



Beasiswa Pandan College 2017
Pemberi Beasiswa 2017
Pandan Group
Penerima Beasiswa 2017

  1.  Warga Negara Indonesia, siswa SD (Sekolah Dasar), 6 tahun-12 tahun, maksimal, sampai dengan per 1 Januari 2018 yaitu Kelas 6 SD/Sekolah Dasar). Madrasah Ibtidaiyah setingkat SD juga diperkenankan.
  2. Sekolah Dasar siswa berada di dalam wilayah Republik Indonesia. 

Ketentuan Beasiswa 2017
  1. Bagi yang pernah memperoleh Beasiswa Pandan College, dan atau keluarga besar Pandan Group, DILARANG untuk ikut (kembali) mengajukan diri atas Program Beasiswa ini. 
  2. Surat keterangan dari sekolah yang bersangkutan bahwa siswa yang bersangkutan masih siswa sekolah (aktif) yang bersangkutan dan berkelakuan baik, Warga Negara Indonesia belajar di Sekolah Dasar di Indonesia.
  3. Surat Pengajuan Beasiswa dari orangtua/wali siswa
  4. Foto Copy Rapor siswa sedikitnya satu tahun terakhir dan dilegalisir fotocopy tersebut dengan cap sekolah yang bersangkutan dan tandatangan pihak sekolah sebagai pemberi cap sekolah tersebut. Cap sekolah dan tandatangan harus asli.
  5. Surat pernyataan dari siswa bahwa apabila berhasil memperoleh Beasiswa Pandan College, uang akan dikirimkan ke pihak tertentu.
  6. Sangat diharapkan semua penerima Beasiswa memiliki account tabungan di Bank BCA.
  7. Surat pernyataan ini FORM-D (Baca Ketentuan Beasiswa) harus pula diisi dan diserahkan ASLI kepada kami lewat pos.
  8. Pengajuan permohonan beserta dokumen lain tersebut di atas (jangan lupa copy akte kelahiran) diajukan lewat Pos selambatnya diterima Pandan College tanggal 1 Februari 2018. Kirimkan Pos (tercatat) ke Pandan College, Denpasar, Bali. Pengajuan Beasiswa hanya dilakukan lewat pos atau disampaikan sendiri langsung ke kantor Pandan College. KAMI TIDAK MENERIMA PENGIRIMAN DOKUMEN LEWAT EMAIL ATAU FAX. Semua HARUS lewat Pos atau disampaikan langsung ke sekolah kami.
  9. Semua kehilangan di perjalanan Pos atau Perusahaan Kiriman Lain, BUKAN/TDAK menjadi kesalahan Pandan College dan tak bisa dipersalahkan kepada kami dengan alasan apa pun. Tidak ada pengiriman balik semua dokumen (dengan segala alasan apa pun) yang telah dikirimkan kepada Pandan College.
  10. PENTING: Saat ini semua calon yang ingin mengajukan Beasiswa diharapkan menyusun segala kelengkapan dokumen dengan baik rinci dan tepat. SEMUA Dokumen HANYA dapat diterima Pandan College mulai tanggal 17 Agustus 2017. Olehkarena itu SEMUA Formulir, contoh surat dan sebagainya dari Pandan College baru dapat di download dari website Beasiswa mulai 17 Agustus 2017.
  11. HATI-HATI (terhadap pihak ketiga): Tidak ada pihak lain yang menawarkan Beasiswa kecuali lewat website ini dan pengajuan langsung ke Pandan College. Kami TIDAK pernah memberikan kuasa atau tidak pernah mewakilkan atau tidak pernah memberikan janji apa pun kepada siapa pun di mana pun. Telepon kami segera bila ada yang datang atau menghubungi saudara mengatasnamakan Pandan College.

Pengumuman Beasiswa 2017
Keputusan Penerima Beasiswa 2017 akan diumumkan akhir Maret tahun 2018. dan dimuat pula pada situs (website) http://beasiswa.name/ atau http://beasiswa.ws/
Pengiriman Dokumen  Beasiswa 2017
Pandan College
Jl. Cok Agung Tresna No.15 Blok No.7, Renon, Denpasar, Bali 80235
Tel.0361-255-225 Fax.0361-8424261 Email: info@sekolah.biz
Informasi Lebih Lanjut Beasiswa 2017
http://beasiswa.ws/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Beasiswa Kuliah S2 2016 di School of Informatics University of Edinburgh, Inggris

Pemberi Beasiswa Kuliah 2016 School of Informatics University of Edinburgh Calon Penerima  Beasiswa Kuliah 2016 Mahasiswa yang ingin menempuh studi S-2 di bidang Artificial Intelligence, Cognitive Science, Computer serta Science and Informatics di School of Informatics University of Edinburgh Bentuk   Beasiswa Kuliah 2016 Biaya 2.000 poundsterling atau sekira Rp39,5 juta (Rp19.757 per poundsterling) selama satu tahun Dokumen Yang di siapkan  Beasiswa Kuliah 2016 Formulir pendaftaran beasiswa; Dua surat referensi; Salinan transkrip akademis; Salinan ijazah S-1; Salinan sertifikat kemampuan berbahasa Inggris; Dokumen penunjang lainnya Deadline Pengiriman Dokumen  Beasiswa Kuliah 2016 1 April 2016 Pengumuman Penerima  Beasiswa Kuliah 2016 Juni 2016 Informasi Lengkap / Pertanyaan Web University of Edinburgh.

Program Magang Mahasiswa Bersertifikat (PMMB)

Pemberi Beasiswa Kuliah 2019 PT Perkebunan Nusantara XII Nama  Beasiswa Kuliah 2019 Program Magang Mahasiswa Bersertifikat (PMMB) Penerima  Beasiswa Kuliah 2019 Mahasiswa Aktif D3/S1 Tingkat Semester Akhir Pendaftaran  Beasiswa Kuliah 2019 25 Januari sd 5 Februari 2019 Link Pendaftaran  Beasiswa Kuliah 2019 Klik Di SINI

Beasiswa Kuliah S2 2016 Bidang Matematika di Universitas Edinburgh, Inggris

Nama  Beasiswa Kuliah 2016 Edinburgh Global Undergraduate Maths Scholarships Pemberi  Beasiswa Kuliah 2016 Universitas Edinburgh, Inggris Penerima  Beasiswa Kuliah 2016 Mahasiswa yang ingin mengambil gelas s2 dibidang matematika Persyaratan  Beasiswa Kuliah 2016 Pelamar merupakan warga negara di luar Uni Eropa Pelamar harus memenuhi semua persyaratan masuk untuk program gelar sarjana Beasiswa hanya tersedia untuk siswa baru dimulai studi pada tahun 2016 Pelamar harus memiliki prestasi akademik yang baik Pelamar harus telah diterapkan melalui universitas dan Kolese Pendaftaran Service (UCAS) dan menerima tawaran tersebut sebelum batas waktu dari program beasiswa ini Pelamar harus mengajukan permohonan untuk program penuh waktu. Mahasiswa paruh waktu tidak memenuhi syarat untuk mendaftar CV dalam Bahasa Inggris Memiliki kemampuan Bahasa Inggris yang baik Beasiswa ini akan didasarkan pada prestasi dan kinerja akademik pelamar Bentuk  Beasiswa Kuliah 2016  £ 1.000 setiap tahun Deadline  Be